Langsung ke konten utama
KARSINOMA NASOFARING

Merupakan salah satu jenis kanker terbanyak di Indonesia. Terdiri atas 3 jenis berdasarkan penggolongan WHO.
WHO criteria
Type 1
Differentiated squamous cell carcinoma
Type 2
Nonkeratinizing carcinoma
Type 3
Undifferentiated carcinoma

ETIOLOGI
a.        Herediter(1), gen HLA-A2,B-17,Bw26(2)
Orang yang keluarganya pernah mengidap penyakit ini uga lebih rentan.
b.       Virus (EBV)(1), HPV-18 (3)
c.        Lingkungan(4)
-          Zat karsinogen
-          Radiasi
Faktor ini terutama faktor eksogen dapat menyebabkan terbentuknya sel tumor lewat mutasi gen nya seperti Gen yang biasa terganggu adalah  (onkogen: bcl2, ras, myt. Tsg: p53, rb,, SPLUNC1, UBAP1, BRD7, Nor1, NGX6, and LTF (5) kehilangan kromosom heterozigot (6), pengulangan kromosom 3p21 (2)(7).

FAKTOR RESIKO
a.        Alkohol dan rokok(8)
b.       Pria  lebih banyak  2-3 kali daripada yang perempuan (4)
c.        Ras kaukasian jarang, sedangkan pada ras mongolian lebih banyak,. Diketahui nbhwa indonesia merupakan daerah endemic tetapi dengan mortalitas yg lebih rendah dari china, taiwan dan malaysia. (9) angka mortalitas tahun 2004 yaitu sebesar 127/100.000 jiwa (10)
d.       Perempuan yg pernah melakukan koitus di usia 16-18 tahun menunjukkan adanya ebv di secret genitalnya(11)(12)(12).
e.       Masyarakat yang sering memakan ikan asin (mengandung nitrosamin) sebagai karsinogen
f.         Tukang masak (lebih sering terpapar asap (13)
g.        Tempat kerja, orang yang sering terpapar formaldehida lebih rentan (10)(14)

GEJALA DAN MANIFESTASI KLINIS
Manifestasi klinis CNP biasanya dihubungkan dengan letak anatomiknya terhadap hidung, tuba eustachii dan  dasar tengkorak dan adanya jaringan submukosa luas pembuluhh limfe.
-          Epistasis (pendarahan dari hidung)
-          Hidung tersumbat
-          Pilek yg sudah lebih dari 1 bulan. Terutama pada orang usia diatas 40tahun.
-          Lendir berdarah di tenggorokan belakang
-          Suara berdengung di telinga (tinusitis)
-          Kehilangan pendengaran
-          Tidak berfungsinya saraf otak (n V, VI, X)
-          Sakit kepala (biasanya dimulai dengan unilateral baru bilateral)(13)
-          Gangguan neurologik kelumpuhan gangguan fungsi penglihatan(terganggunya kiasama optikum)
-          Pembengkakan leher (biasanya karena pembengkakan kelenjar limfe

PATOFISIOLOGI
Virus EBV yang masuk akan menyebabkan  terjadi nya sel-sel abnormal lewat mutasi gen nya.
Langkah awal infeksi litik EBV ditandai dengan aktivitas protein ZEBRA yang disandi oleh gen BZLF1 yang terdapat pada sel epitel dan limfosit B. Beberapa produk yang berbeda-beda dari gen yang mempuyai korelasi dengan tahapan siklus replikasi litik dapat diidentifikasi dan dikategorikan menjadi: Early Membrane Antigen (EMA), Early Intra- Celulair Atigen (EA), Viral capcid Antigen (VCA),Late Membrane Antigen (LMA). Pada infeksi latent terjadi ekspresi dari beberapa protein antara lain: Epstein Barr Nucleus Antigen 2 & 5 (EBNA 2 & 5) yang dapat diteksi 2-5 jam setelah infeksi, Latent Membrane Protein 1 & 2 (LMP 1&2) yang dapat diteksi 5-7 jam setelah infeksi.

Infeksi laten yang bersifat diam dan tidak memproduksi partikel-partikel virus yang baru, dikaitkan salah satunya dengan KNF. Bentuk laten infeksi EBV pada KNF termasuk tipe II dengan karakteristik terekspresinya protein LMP disamping protein EBER dan EBNA1.

Virus EBV akan menyerang sel epitel nasofaring, menghasilkan LMP (laten membran protein) yg mencegah sel diapoptosis.  Gen LMP ditemukan hampir disebagian besar penderita CNP

PEMERIKSAAN FISIK DAN PENUNJANG
Pemeriksaan fisik
-          Inspeksi
-          Palpasi
Pemeriksaan Penunjang
-          Endoskopy,  rinoskopi (tetapi akan susah dilihat, soalnya sudah membengkak)
-          MRI
-          CT scan
-          Biopsi aspirasi (pemeriksaan serologic)
-          Biopsi nasofaring (periksaan histologi)
-          Tes antigen EBV




STADIUM

Table. TNM classification

Primary tumor (T)
TX
Primary tumor cannot be assessed
T0
No evidence of primary tumor
Tis
Carcinoma in situ
T1
Tumor confined to the nasopharynx, or tumor extends to oropharynx and/or nasal cavity without parapharyngeal extension (eg, without posterolateral infiltration of tumor)
T2
Tumor with parapharyngeal extension (posterolateral infiltration of tumor)
T3
Tumor involves bony structures of skull base and/or paranasal sinuses
T4
Tumor with intracranial extension and/or involvement of cranial nerves, hypopharynx, or orbit, or with extension to the infratemporal fossa/masticator space
Regional lymph nodes (N)
NX
Regional nodes cannot be assessed
N0
No regional lymph node metastasis
N1
Unilateral metastasis in cervical lymph nodes =6cm in greatest dimension, above the supraclavicular fossa, and/or unilateral or bilateral retropharyngeal lymph nodes =6 cm in greatest dimension (midline nodes are considered ipsilateral nodes)
N2
Bilateral metastasis in cervical lymph nodes =6cm in greatest dimension, above the supraclavicular fossa (midline nodes are considered ipsilateral nodes)
N3
Metastasis in a lymph node >6cm and/or to the supraclavicular fossa (midline nodes are considered ipsilateral nodes)
N3a
>6cm in dimension
N3b
Extension to the supraclavicular fossa
Distant metastasis (M)
M0
No distant metastasis
M1
Distant metastasis
Table. Histologic grade
Histologic grade (G)
GX
Grade cannot be assessed
G1
Well differentiated
G2
Moderately differentiated
G3
Poorly differentiated
G4
Undifferentiated
Table. Anatomic stage/prognostic groups
Stage
T
N
M
0
Tis
N0
M0
I
T1
N0
M0
II
T1
N1
M0
T2
N0
M0
T2
N1
M0
III
T1
N2
M0
T2
N2
M0
T3
N0
M0
T3
N1
M0
T3
N2
M0
IVA
T4
N0
M0
T4
N1
M0
T4
N2
M0
IVB
T Any
N3
M0
IVC
T Any
N Any
M1


TERAPI
Stages 0 and I
The usual treatment for these early stage cancers is radiation therapy aimed at the nasopharyngeal tumor.
Although the cancer has not yet spread to lymph nodes in these stages, the nearby lymph nodes in the neck are usually treated with radiation therapy as well. This is considered preventive (prophylactic) radiation. Some patients may have cancer cells in these lymph nodes that can’t be detected. Although there are too few cancer cells in the lymph nodes to cause them to be enlarged, these cells could continue to grow and spread if not destroyed by radiation therapy.
Stages II, III, IVA and IVB
These cancers have spread outside of the nasopharynx and often to lymph nodes in the neck or above the collarbone. Patients with these stages of NPC usually receive chemoradiation (chemotherapy given along with radiation therapy to the nasopharynx and neck lymph nodes). The chemotherapy (chemo) drug most often used is cisplatin, but sometimes another drug is used as well. This is usually followed by more chemo, most often with cisplatin plus 5-FU. Most studies have found that chemoradiation helps patients live longer than just radiation therapy alone. But adding chemo leads to more side effects, which can affect quality of life. It’s important to understand what the side effects are likely to be before starting this treatment.
If cancer is still in the lymph nodes after this treatment, surgery (neck dissection) may be done to remove the lymph nodes.
Stage IVC
These cancers have spread to distant parts of the body and can be hard to treat. The usual treatment is chemo, often with cisplatin and one other drug. If there is no sign of the cancer after chemotherapy, radiation therapy to the nasopharynx and the lymph nodes in the neck or chemoradiation is given to try to kill any remaining cancer cells. Another option in some cases is to give chemoradiation as the first treatment.
If there are still signs of cancer after the initial chemotherapy, another chemotherapy regimen using different drugs may be tried. Chemotherapy plus the targeted drug cetuximab (Erbitux) may be another option.
Because these cancers can be hard to treat effectively, taking part in a clinical trial of newer treatments may be a good option.
Recurrent nasopharyngeal cancer
Cancer is called recurrent when it come backs after treatment. Recurrence can be local (in or near the same place it started) or distant (spread to organs such as the lungs or bone). If your cancer returns after treatment, the choices available to you depend on the location and extent of the cancer, which treatments were used the first time around, and your overall health. It is important to understand the goal of any further treatment – whether it is to try to cure the cancer, to slow its growth, or to help relieve symptoms – as well as the likelihood of benefits and risks.
Some tumors that recur in the nasopharynx can be removed by surgery using an approach through the nose (called endoscopic skull base surgery). This is a specialized surgery that should only be done by a surgeon with a great deal of experience in this procedure, so it’s not available at all medical centers.
Recurrent NPC in regional (neck area) lymph nodes can sometimes be treated by additional radiation therapy. But if doctors believe that more radiation would cause serious side effects or if the initial response to radiation was incomplete, surgery (neck dissection) may be used instead.
Cancer that recurs in distant sites is usually treated with chemotherapy. If chemotherapy has been given already, different chemo drugs may be tried. The targeted drug cetuximab may be given along with chemo, generally on a clinical trial.
New drug treatments being tested in clinical trials and new surgical procedures may help some patients with recurrent NPC, as well as improve knowledge that can help others with NPC in the future.
If the cancer can’t be cured, further treatments may be aimed at slowing its growth or relieving symptoms caused by the distant spread of the cancer. For example, if the cancer has spread to the spine, radiation therapy may be given to the area to relieve pain and reduce the chances of further complications. Even if a cure is not possible, it is important to remember that there are many options to relieve symptoms of advanced cancer. (http://www.cancer.org/cancer/nasopharyngealcancer/detailedguide/nasopharyngeal-cancer-treating-by-stage)
Bisa juga lewat imunoterapi


DAFPUS
1.             Kumar V, Abbas AK, Fausto N, Aster JC. Robbins & Cotran Pathologic Basis of Disease,. Elsevier Health Sciences; 2009.
2.             Jeyakumar A, Brickman TM, Jeyakumar A, Doerr T. Review of nasopharyngeal carcinoma. Ear Nose Throat J. 2006 Mar;85(3):168–70, 172–3, 184.
3.             Huang L, Seow K. Oral Sex Is a Risk Factor for Human Papillomavirus-Associated Nasopharyngeal Carcinoma in Husbands of Women with Cervical Cancer. Gynecol Obstet Invest. 2010 Aug;70(2):73–5.
4.             WHO Classifications of Tumoure.
5.             Tabuchi K, Nakayama M, Nishimura B, Hayashi K, Hara A. Early Detection of Nasopharyngeal Carcinoma. Int J Otolaryngol [Internet]. 2011 Jun 8 [cited 2013 Oct 8];2011. Available from: http://www.hindawi.com/journals/ijol/2011/638058/abs/
6.             He X, Deng M, Yang S, Xiao Z, Luo Q, He Z, et al. The tumor supressor function of STGC3 and its reduced expression in nasopharyngeal carcinoma. Cell Mol Biol Lett. 2008 Sep;13(3):339–52.
7.             Ren Z-F, Liu W-S, Qin H-D, Xu Y-F, Yu D-D, Feng Q-S, et al. Effect of family history of cancers and environmental factors on risk of nasopharyngeal carcinoma in Guangdong, China. Cancer Epidemiol. 2010;34(4):419–24.
8.             Diergaarde B, Grandis JR. Human Papillomavirus and Head and Neck Cancer. Oncology. 2010 Sep;24(10):927, 933.
9.             Ayadi W, Feki L, Khabir A, Boudawara T, Ghorbel A, Charfeddine I, et al. Polymorphism analysis of Epstein-Barr virus isolates of nasopharyngeal carcinoma biopsies from Tunisian patients. Virus Genes. 2007 Apr;34(2):137–45.
10.           V10. Cancer, all sites; personal history of malignant neoplasm [Internet]. Capitola, United States: Timely Data Resources, Inc.; 2013 First Quarter p. 0. Available from: http://search.proquest.com/docview/1267795637/140FECEDF41601E4F6F/6?accountid=48149
11.           Crawford DH, Swerdlow AJ, Higgins C, McAulay K, Harrison N, Williams H, et al. Sexual history and Epstein-Barr virus infection. J Infect Dis. 2002 Sep 15;186(6):731–6.
12.           Thomas R, Macsween KF, McAulay K, Clutterbuck D, Anderson R, Reid S, et al. Evidence of shared Epstein-Barr viral isolates between sexual partners, and low level EBV in genital secretions. J Med Virol. 2006 Sep;78(9):1204–9.
13.           Tambunan GW. Diagnosis dan Tata Laksana SEPULUH JENIS KANKER TERBANYAK DI INDONESIA. Jakarta: EGC; 1995.
14.           Duhayon S, Hoet P, Van Maele-Fabry G, Lison D. Carcinogenic potential of formaldehyde in occupational settings: a critical assessment and possible impact on occupational exposure levels. Int Arch Occup Environ Health. 2008 May;81(6):695–710.



Komentar

Postingan populer dari blog ini

SANTA PRISCILLA (16 Januari)                               Santa Priscilla adalah seorang gadis Romawi, yang dikenal juga dengan nama Santa Prisca. Ia adalah salah satu pendiri katakombe tertua di Roma, yakni Katakombe Santa Priscilla, di jalan Salaria, Roma. Santa Priscilla adalah istri dari Mainus Acilius Glabrio, yang meninggal dunia karena teguh mempertahankan imannya pada masa penganiayaan terhadap kaisar Domitianus (81-96). Menurut cerita, Santo Petrus pernah menggunakan rumah Priscila di jalan Salaria sebagai markasnya. Dibawah rumah itu, digali katakombe - katakombe. Santo Pundens dianggap sebagai putera dari Priscila. Priscila meninggal pada tahun 98.   Di Gereja Katakombe St. Priscilla di Roma  di tampilkan sebuah lukisanfresco abad ke-2 yang menggambarkan   Nativity of Christ   atau Kelahiran Tuhan kita Yesus Kristus. Lukisan ini menjadi salah satu as...

Lingkar Kepala dan Ukuran Fontanel Bayi

1.        Berapa cepat pertambahan lingkar kepala pada bayi? 2.        Bagaimana anatomi ubun-ubun besar dan kecil? 3.        Berapa ukuran fontanel normal? Jawab 1.        Lingkar kepala rata-rata 33-35,5 cm (13-14 inci), tetapi waktu lahir bisa lebih kecil untuk menyesuaikan jika kelahiran terjadi pervaginam. Biasanya hari kedua atau tiga ukuran sudah kembali normal. 6 bulan pertama lingkar kepala bertambah 1,5cm/bulan. 6 bulan berikutnya menurun jadi 0,5cm/bulan. Ukuran rata-rata 43cm pada 6 bulan pertama, dan 46 cm pada usia 12 bulan. Pada usia 1 tahun, ukuran kepala telah meningkat sampai 33%. Fontanel posterior menutup pada usia 6-8 minggu, sedangkan fontanel anterior menutup pada usia 12-18 bulan (rata-rata pada usia 14 bulan). Berat otak bertambah sekitar dua setengah kalinya pada akhir tahun pertama. Ditandai dengan reflek volunter. Lingkar ke...

Gagal Ujian - Tidak Lulus Yudisium - Koas - Kuliah kedokteran - Krisis Kepercayaan

Oke, jadi hari ini ceritanya adalah hari yudisium dan hasilnya adalah jreng jreng jreng, tidak lulus. Seperti yang sudah diduga sebelumnya. Yah, meskipun sudah diduga dan udah dikasih tahu sama mas-mas TU kalau jadi salah satu yang tidak lulus tapi tetap berharap ada keajaiban, tapi karena tidak ada keajaiban maka berakhir dengan kecewa dan sedih luar biasa. Kenapa luar biasa? karena hasil ini sukses bikin saya nangis sampai ini mata bengkak. Yeah, the last time mata bengkak karena menangis itu adalah 5 tahun lalu waktu mama harus balik ke Maumere. Rasanya benar-benar down, kecewa, malu, sedih, marah, semua campur aduk jadi satu. Dan entah kenapa meskipun sudah disuruh jangan keluar, tapi ini air mata tetap keluar. Jadi ya begitulah, benar-benar sudah nangis dari sejak sebelum itu kertas dibuka (kertasnya disteples sebelumnya) sampai setelah kertas dibuka. Setelah lihat yang her apa saja jadi malah makin nangis. Satunya sih sesuai perkiraan, tapi tidak menyangka setengah koass. Ya...